Robot Humanoid 5G Ini Bisa Jadi Solusi Masa Depan - Pollung

Kamis, 01 Maret 2018

Robot Humanoid 5G Ini Bisa Jadi Solusi Masa Depan

Sebuah robot humanoid 5G diciptakan oleh perusahaan Jepang, seperti ditunjukkan video di bawah ini.

Robot ini dapat mempermudah pekerjaan manusia di masa mendatang.

Penggunaan jaringan 5G dinilai memperkecil kemungkinan lagging antar operator dan robot.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

More News